CARA MEMUTIHKAN KULIT BADAN - REVIEW BERL LIGHTENING BODY SERUM

10.00







Bonjour Ma Belle! 



Siapa disini yang ngerawat wajah minimal sehari 2 kali dengan 12 step skincare? belum lagi maskeran dan treatment ini itu di klinik kecantikan sampai lupa ngerawat badan dan bahkan gak pernah pakai body serum setiap hari, hayo ngaku ? 

Segala serum pencerah wajah dicoba tapi badannya gak diurus ya gimana ga kesel saat foto atau diliat langsung  wajah dan badan beda beda warna ? Hmm mulai skrg kita harus ngerawat semuanya yuk biar cantik paripurna. 

Banyak yang mikir kalau mencerahkan kulit itu brati gak mensyukuri warna kulit asli kita  (umumnya kulit wanita indonesia berwana kuning langsat) tapi sebenarnya mencerahkan kulit tidak sama dengan menjadikan kulit badan putih pucat seperti tembok, tapi lebih ke meratakan warna kulit asli kita. 

Kebayang kan klo kita kerja di outdoor atau ada aktivitas diluar ruangan, pasti bagian wajah yang tidak terlindung akan menggelap. Nah karena itu tubuh kita juga harus dirawat. Sekarang aku lagi cobain body serum untuk mencerahkan kulit badan aku, Berl Body Serum Wowo Lightening dari @berlcosmetics.store.





Packaging 


Untuk Packaging nya dominan warna hitam putih dan emash, jadi lebih elegan dan keliatan wah. Komposisi, Manfaat, No BPOM, Kuantiti, Cara pakai  sampai Tanggal Expire ada lengkap di kemasan, jadi kita sebagai konsumen gak akan bingung karena kemasan nya informatif banget. 






Texture : 


Texture nya seperti hand body lotion biasa namun tidak lengket dan cepat menyerap di kulit, moisturizing banget kulit jadi ini cocok banget buat yang cari body lotion untuk kulit kering, karena klo digunakan sering gak akan lengket. Wanginya juga segar dan warnanya sedikit ada hint orange nya.   


Komposisi :

"Aqua, Glycerin, Titanium Dioxide, Stereic Acid, Glyceryl Stearate, Cetyl Alcohol, Caprylic/Capric triglyceride, Octyl Methoxycinnamate, Aloe Barbadensis extract, Phenyl Trimethicone, Polysorbate 60, Alpha Arbutin, Fragrance, Pomace Olive, (Olea Europaea Husk) oil, Ethyl Ascorbic acid, CL 19140, Dmdm Hydantoin, Tetrasodium ETDA, Triethanolamine, CL 45430, Tocopheryl Acetate, Carbomer, Zea mays (corn) starch, Mannitol, Cetearyl Olivate, Sorbitan Olivate, Hydrogenated Lecithin, Hydroxypropyl Starch Phosphate, Hydroxypropyl Methylcellulose, Hydroxyethyl Cellulose, Shellac".





Cara Penggunaan : 





Oleskan body serum secara merata ke seluruh tubuh ( tangan, kaki dan badan), pijat lembut dan ratakan. Body serum ini bisa digunakan kapan saja diperlukan setiap harinya, terutama setelah mandi. Jangan lupa biarkan meresap terlebih dahulu sebelum berpakaian ya. 





Final Review : 


Pas coba aku impressed banget sama serum pencerah ini, dari awal udah liat komposisinya kalau body serum ini sudah mengandung partikel bahan aktif WOW Capsule, Vitamin serta sudah mengandung UV Protection jadi selain membantu mencerahkan wajah sekaligus merawat kulit. Jadi two in one banget. 

Yang aku suka wanginya lembut dan texture nya yang kental namun tidak lengket, dan dari pemakaian perdana akan terlihat kulit badan cerah seketika dengan natural. Jadi cocok banget dipakai untuk acara, dan juga digunakan sehari hari untuk hasil maksimal dan tahan lama.

Berl Cosmetics (baca : bi-erl) adalah brand lokal Indonesia yang mengeluarkan product dengan kandungan utama WOW Capsule yaitu serangkaian bahan aktif yang diimpor dari korea. Selain itu, jangan khawatir menggunakan brand ini karena sudah bersertifikasi BPOM ya jadi buat kalian yang mau coba jangan takut karena product ini sudah aman. NO BPOM : 18160104479. 




Where To Buy : 

Body Serum dari Berl ini bisa kalian dapatkan secara online di Instagram @berlcosmetics.store atau via webstore www.berlkosmetik.com. dengan harga IDR 140.000. 


Sekian review aku mengenai Berl Body Serum Wow Lightening, semoga rekomendasi dari aku ini bisa membantu permasalahan kulit kalian yang belang dan jadi jawaban buat kalian yang cari serum pemutih badan yg bisa meratakan warna kulit tidak merata ya. Good Luck!






DISCLAIMER

Even if I got product sponsored b@berlcosmetics.store , all opinions and thoughts on everything featured in this blog is my honest opinion, I will never sway my opinion just because something has been sent to me.



None of the contents or opinions are ever meant to harm or malign any religion, ethnic group, club, organization, any brand or institution. Apology in advance if it comes across that way.




I would do my best to provide accurate information, but please understand that I am not a makeup artist, medical doctor or expert in any field. Please do not consider my opinions to be substitutes for professional advice.



The info in the blog may change without notice, correction or might be updated. It may not always reflect the most current development. I Also may delete some posts if I dont use the product anymore or all of sudden It has bad effect to my skin/body.



The content published in the blog is protected by copyright. To copy the portions of the blog, and/or use any images from this blog please send an e-mail to me at kaniadachlan@yahoo.com  or just simply credit it back to my blog.




I own most of the photographs on this blog however if you do own the copyright to any content on this blog and like it to be removed  or credited please contact me and i'll do as per your request.




LET’S KEEP IN TOUCH :



Instagram : instagram.com/kaniadachlan

Youtube : youtube.com/kaniadachlan

Twitter : twitter.com/kaniadachlan

Blog  : www.kaniadachlan.com

Snapchat : kaniadachlan

Path : path.com/kaniadachlan

You Might Also Like

2 komentar

  1. Beb... Kalo aku.. menurutmu... Bisa cerah gak pake ini? Hahahaahahaha...

    BalasHapus
    Balasan
    1. Bisa lah aku jg coklat cerahan bebbbb hahahhaa cusss beli

      Hapus

DISKON 50K BELANJA di @SOCIOLLA

DISKON SKINCARE 15% + FREE ONGKIR