Rekomendasi treatment untuk bopeng dan bekas jerawat

03.27

    


  Bonjour Ma Belle, jerawat dan bekasnya memang ganggu banget. Setengah mati ilangin jerawat, habis itu harus pusing mikirin bekasnya yang jadi dark spot atau bopeng. Karena itu aku mau melakukan treatment di klinik kecantikan jakarta yang efektif, aman dan affordable untuk masalah kulitku ini. Kenapa Treatment ? karena hasilnya jauh lebih cepat dan instan dibandingnyan hanya menggunakan skincare saja. Tapi inget harus cari yang aman juga ya. Nah aku mulai browsing  Aesthetic and anti aging klinik Jakarta yang direkomen untuk melakukan laser dan dermaroller. 




   Akhirnya aku nemu Insta Beauty Center ini setelah liat banyak tersimoni dan hasilnya. Ini klinik kecantikan dokter jakarta yang terpercaya, sudah ada dua cabang dan ada banyak pilihan treatment laser, bahkan ada Filler, Botox,  dan Threadlift juga. Dokter di Insta Beauty Clinic juga sudah tersertifikasi yaaa. Ada dua dokter utama di Insta Beauty Center yang terbagi di dua cabang :

1.    dr. Rudy Adiputra, MARS, M.Biomed (Owner INSTA BEAUTY, dan beliau menjalankan praktik di INSTA BEAUTY SIGNATURE, yang beralamatkan di Jl. Senopati No. 51, Jakarta Selatan)
2.    dr. Alberto Kosasih, Dipl. AAAM (menjalankan praktik di INSTA BEAUTY CENTER, yang beralamatkan di Jl. Samanhudi No. 40, PasarBaru, Jakarta Pusat)




    Karena jarak ku paling dekat dengan cabang Samanhudi, aku treatment dengan dr Alberto Kosasih. Tempatnya nyaman dan bersih banget, ruang tunggu nya juga terpajang testi dan sertifikat dokter yang menangani kita, jadi gak bikin was was. Setelah berkonsultasi aku ambil paket Insta Scar Restoration dengan 3 rangkaian Treatment :



1.  Insta Glow Laser (Rp 1.500.000)

  
  Treatment ini berfungsi untuk mematikan bakteri-bakteri di wajah dan membantu merangsang pertumbuhan kolagen sehingga membantu meregenarasi sel – sel kulit wajah, dengan begitu wajah akan terlihat lebih cerah, fresh dan glowing. Teknologi lasernya sudah modern, rasanya hangat dan tidak berasa sakit sama sekali.

2. Dermaroller (Rp. 1.500.000) 

  
   Awalnya aku lumayan deg degan karena derma roller itu berdarah darah seperti ini. Terlebih ngga pake anestesi. Ternyata rasanya masih bearable kaya digaruk aja, karena ada serumnya juga jadi gak terlalu kering saat digosok. Treatment ini ada downtime kemerahan dan terkadang ada pengelupasan ya. Tapi jujur ini treatment sangat efektif banget dan banyak manfaatnya di aku. 





Manfaat yang aku rasakan setelah treatment Dermaroller adalah scars bekas jerawat tersamarkan, texture kulit membaik, garis dan kerut halus juga flek hitam di wajah berkurang dan pori - pori wajah mengecil.




3.  Insta Silk Peel (Rp 350.000) :

   Fungsi silk peeling ini adalah untuk meratakan warna kulit, menyamarkan flek hitam dan bekas jerawat. Dilakukan setelah kedua treatment diatas agar hasil lebih maksimal.


   Aku Update ke kalian hasil Treatment nya yaaaa, ada downtine selama 4 hari, hasil maksimal 2 minggu setelah treatment ya.
Hari pertama - muka masih kemerahan


Hari ke 2 : Ada pengelupasan (ada juga yang tidak)


Hari ke 3 : pengelupasan hampir maksimal

   Seperti yang kalian liat hasilnya bagus banget, texture muka membaik, bekas jerawat hilang dan muka jauh lebih cerah dan glowing. Treatment ini bisa diulang 1 bulan sekali sampai hasil maksimal ya.


Hari ke 7 setelah treatment di Insta Beauty Clinic

   Buat yang penasaran coba treatment nya bisa langsung datang ke INSTA BEAUTY, Jl. H. Samanhudi No.40, RT.5/RW.3, Ps. Baru, Kecamatan Sawah Besar, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10710
Mobile : 08112906653


You Might Also Like

0 komentar

DISKON 50K BELANJA di @SOCIOLLA

DISKON SKINCARE 15% + FREE ONGKIR